-
Aceh | 22 hari laluPerlu Langkah Kreatif Mengatasi Rendahnya Literasi dan Akses Pendidikan di Pedalaman
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Safrizal ZA menyoroti sejumlah tantangan yang dihadapi pendidikan di Aceh, khususnya mengenai angka literasi dan rata-rata lama sekolah.Saat ini, rata-rata lama sekolah di Aceh masih berada di angka 9,5 tahun atau setara dengan kelas 1 SMA. Ia menegaskan, angka ini harus menjadi perhatian utama seluruh instansi terkait.
-
Aceh | 1 bulan laluMajelis Akreditasi Dayah Aceh Gelar Rapat Perdana, Ini yang Dibahas
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Majelis Akreditasi Dayah Aceh (MADA) menggelar rapat perdana setelah resmi dilantik oleh Pj. Gubernur Aceh, Safrizal Z.A. Rapat ini dihadiri oleh seluruh anggota MADA, termasuk Ketua Tgk. Marbawi Yusuf dan Wakil Ketua Tgk. Teuku Zulkhairi, MA.
-
Polkum | 1 bulan laluNasdem Aceh Komitmen Jaga Keberpihakan pada Program Kesehatan dan Pendidikan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Fraksi NasDem Aceh di DPRA berkomitmen serius menjaga keberpihakan pada kebijakan kesehatan dan pendidikan.
-
Pemerintahan | 2 bulan laluFatwa MPU Aceh: Tindakan Kekerasan Terhadap Pendidikan Hukumnya Haram
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Hukum melakukan tindakan kekerasan dalam bentuk apapun terhadap pendidik atau tenaga kependidikan hukumnya haram.
-
Pemerintahan | 2 bulan laluPemkab Aceh Besar Gelar Duek Pakat Tokoh Pendidikan Aceh Rayeuk
DIALEKSIS.COM | Jantho - Pemerintah Kabupaten Aceh Besar melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan menggelar Duek Pakat Tokoh Pendidikan Aceh Rayeuk di Aula SKB Kota Jantho, Senin (2/9/2024).
-
Aceh | 2 bulan laluHardikda Aceh 2024, Momen Refleksi Pendidikan di Tanah Rencong
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Hari Pendidikan Daerah (Hardikda) yang diperingati setiap tanggal 2 September memiliki makna khusus bagi masyarakat Aceh.
Sebagai salah satu provinsi dengan status keistimewaan di Indonesia, Aceh memiliki kesempatan unik untuk mengembangkan pendidikan yang mencerminkan nilai-nilai lokal sekaligus bersaing secara nasional.
-
Aceh | 3 bulan laluPendidikan Swasta Aceh Butuh Pembinaan Serius L2Dikti
DIALEKSIS.COM | Aceh - Sektor pendidikan swasta di Aceh tengah menghadapi berbagai tantangan yang menghambat perkembangannya. Prof. Dr. H. Apridar, SE, M.Si, Rektor Universitas Islam Kebangsaan Indonesia dan guru besar Universitas Syiah Kuala (USK), mengungkapkan sejumlah persoalan krusial yang dihadapi lembaga pendidikan swasta di wilayah tersebut.
-
Aceh | 3 bulan laluISBI Aceh Siap Terapkan Program Praktisi Mengajar untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Institut Seni Budaya Indonesia (ISBI) Aceh terus berupaya meningkatkan kualitas pendidikan dengan mengimplementasikan Program Praktisi Mengajar, sebuah inisiatif kolaboratif antara praktisi kompeten dan akademisi di ruang kelas.
-
Polkum | 3 bulan laluSekretaris IKAL Aceh: Pendidikan Politik dan Keamanan Kunci Stabilitas Jelang Pemilu
DIALEKSIS.COM | Aceh - Sekretaris Ikatan Keluarga Alumni Lemhanas (IKAL) Provinsi Aceh, Yusri Kasim, menekankan pentingnya pendidikan politik dan menjaga keamanan menjelang pemilihan umum. Menurutnya, seluruh elemen masyarakat harus berperan aktif dalam menyebarkan informasi yang akurat dan menjaga stabilitas di lingkungan masing-masing.
-
Parlemenkita | 4 bulan laluAnggota DPRK Banda Aceh Dorong Pemko Penuhi Kebutuhan Pendidikan Bagi Penyandang Disabilitas
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Legislator DPRK Banda Aceh, Musriadi, mendorong Pemko Banda Aceh untuk memenuhi kebutuhan pendidikan bagi penyandang disabilitas. Musriadi menjelaskan, penyandang disabilitas pada dasarnya merupakan kelompok rentan yang wajib mendapatkan perlindungan dari negara.
-
Aceh | 5 bulan laluRapor Dibagikan 21-22 Juni, Pelajar Aceh Nikmati Liburan 18 Hari
DIALEKSIS.COM | Aceh - Para pelajar di Aceh akan menerima rapor semester II pada 21-22 Juni 2024 mendatang. Setelah itu, mereka akan menjalani masa liburan selama 18 hari kerja hingga 13 Juli 2024. Demikian mengacu pada Kalender Pendidikan Tahun Ajaran 2023/2024 yang diterbitkan Dinas Pendidikan Aceh.
-
Aceh | 6 bulan laluKadisdikbud Aceh Besar Tekankan Peran Komite Sekolah Tingkatkan Mutu Pendidikan
DIALEKSIS.COM | Jantho - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadisdikbud) Aceh Besar, Bahrul Jamil, SSos, MSi, membuka acara penguatan komite sekolah jenjang SD dan SMP yang mengusung tema "Kita Tingkatkan Mutu Pelayanan Satuan Pendidikan di Kabupaten Aceh Besar," di Gedung Dekranasda Aceh Besar, Sabtu (25/5/2024).
-
Aceh | 6 bulan laluPj Walikota: Peran MPD Banda Aceh Sangat Vital Tingkatkan Kualitas Pendidikan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Musyawarah Besar (Mubes) Majelis Pendidikan Daerah (MPD) Kota Banda Aceh berlangsung meriah di Hotel Arabia Peunayong, Rabu (22/5/2024).
-
Parlemenkita | 6 bulan laluResah! Komisi IV DPRK Banda Aceh Usulkan Raqan Pendidikan Tahfiz Al-Qur’an
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi IV DPRK Kota Banda Aceh mengusulkan Rancangan Qanun (Raqan) Kota Banda Aceh Tahun 2024 tentang Pendidikan Tahfiz Al-Qur’an.
-
Aceh | 6 bulan laluDisdik dan HAkA Gelar Sosialisasi Kurikulum Pendidikan Lingkungan di Aceh Tengah
DIALEKSIS.COM | Takengon - Dinas Pendidikan Aceh bersama Yayasan Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) melakukan sosialisasi kurikulum muatan lokal tentang lingkungan dan kawasan ekosistem leuser (KEL), serta pembersihan sampah di Pantai Meunye Lut Tawar Aceh Tengah.
-
Berita | 8 bulan laluDisdik Aceh Beraktivitas Meski APBA 2024 Belum Cair Selama Dua Bulan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Sudah berjalan dua bulan berlalu di tahun 2024, tim Dialeksis menelusuri jejak aktivitas digital Dinas Pendidikan Aceh. Walau saat itu APBA belum tereksekusi dan cair namun tetap menunjukan geliat aktivitasnya sebagai dinas penempah sumber daya manusia tersebut.
-
Berita | 9 bulan laluKapolda Aceh Terima Audiensi Kepala Dinas Pendidikan Dayah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kapolda Aceh Irjen Achmad Kartiko menerima audiensi Kepala Dinas Pendidikan Dayah Aceh Dr. Munawar di ruang kerjanya, Senin, 29 Januari 2024.
Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, kedatangan Kepala Dinas Pendidikan Dayah Aceh tersebut untuk beraudiensi dan bersilaturahmi dengan Kapolda.
-
Aceh | 11 bulan laluTumbuhkan Kesadaran Hukum, Kejati Aceh Seleksi 46 Calon Duta Pelajar Sadar Hukum
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh bekerja sama dengan Dinas Pendidikan Aceh kembali melaksanakan seleksi Duta Pelajar Sadar Hukum Aceh Tahun 2023 jenjang SMA/SMK tingkat Provinsi Aceh.
-
Pemerintahan | 11 bulan laluSambut Puluhan Profesor, Pj Gubernur: Pemerintah Dukung Pengembangan Pendidikan Tinggi di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh Achmad Marzuki, Kamis (30/11/2023) malam di Meuligoe Gubernur Aceh, menyambut kedatangan puluhan profesor dari 28 Perguruan Tinggi di Indonesia yang akan mengikuti kongres dan seminar Forum Dewan Guru Besar Indonesia (FDGBI) tahun 2023 di Aceh.
-
Pemerintahan | 1 tahun laluDinas Pendidikan Aceh Gelar Diklat Instruktur Inti Guru PKLK Angkatan III untuk Peningkatan Kualitas Pendidikan Inklusif
DIALEKSIS.COM | Blangkejeren - Dinas Pendidikan Aceh, melalui Bidang Pembinaan Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK), mengadakan Diklat Instruktur Inti bagi guru Pendidikan Khusus dan Layanan Khusus (PKLK) Angkatan III di Blangkejeren, Kabupaten Gayo Lues pada Senin, 14 November 2023.